Berita

Kompak Ketua Rt Se Dusun Masekan,Kerja Bakti Perbaiki Pagar Makam Punden Eyang Kladrang

×

Kompak Ketua Rt Se Dusun Masekan,Kerja Bakti Perbaiki Pagar Makam Punden Eyang Kladrang

Sebarkan artikel ini

Voxnesia.com,Ngawi-Ketua Rukun Tetangga(Rt) se dusun Masekan,desa Wakah,kabupaten Ngawi,Provinsi Jawa Timur, kompak perbaiki pagar makam punden Eyang Kladrang.20/01/2023

Kerja bakti perbaikan pagar Makam punden Eyang Kladrang yang di laksanakan oleh ketua Rt se dusun Masekan ini bertempat di Rt 03 Rw 03 dusun Masekan.

Slamet Riyadi ketua Rt 06 saat di wawancarai oleh awak media menjelaskan bahwa perbaikan Pagar makam punden eyang Kladrang ini sudah di Musyawarahkan kepada seluruh ketua Rt se dusun Masekan ketika Pertemuan Rutin ketua Rt Se dusun Masekan.

BACA JUGA :  27 Pemda Kabupaten dan Kota di Jawa Barat Promosikan UMKM di Ajang KKJ dan PKJB 2022

“Perbaikan pagar Makam punden eyang Kladrang ini sudah di musyawarah kan mas kemarin waktu pertemuan Ketua Rt se Dusun Masekan”jelas Slamet

Slamet juga menambahkan bahwa anggaran untuk kegiatan ini di ambil iuran ketua Rt Se dusun Masekan .

BACA JUGA :  Bersih-bersih, 60 Warga Tanjung Priok Ikuti Program Padat Karya

“Anggaran di ambil dari Iuran Ketua Rt se dusun Masekan mas”tambahnya.

Salah satu Warga sebut saja Sunar yang kebetulan ikut berpartisipasi dalam Kegiatan Kerja Bakti perbaikan pagar ini merasa sangat senang karena dengan di perbaikinya pagar Makam punden Eyang Kladrang ini supaya kita tahu siapa yang pertama kali menempati Dusun Masekan ini.

BACA JUGA :  bank bjb Kolaborasi dengan Dapenbun Luncurkan Layanan Otentikasi Terintegrasi

“Saya(Red Warga),sangat senang karena dengan di perbaikinya pagar Makam punden Eyang Kladrang ini supaya kita tahu siapa yang pertama kali menempati Dusun Masekan ini”

Dalam kegiatan Kerja bakti ini di hadiri langsung PJ kepala dusun Masekan dan juga ketua Rw 03 dusun Masekan.

(Reza)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *