Berita

Ciptakan Lingkungan Sehat, Babinsa Pelem Ajak Warganya Menjaga Kebersihan

×

Ciptakan Lingkungan Sehat, Babinsa Pelem Ajak Warganya Menjaga Kebersihan

Sebarkan artikel ini

Voxnesia.com,Ngawi – Upaya untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat, Babinsa Koramil 0805/01 Ngawi Serma Zaenal Fanani melakukan karya bhakti bersama Masyarakat di Masjid Al Ikhlas, Kelurahan Pelem, Kecamatan Ngawi, Kabupaten Ngawi, Sabtu (29/10/2022).

Hal ini dilakukan karena TNI merupakan salah satu masyarakat yang lahir dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat, oleh karena itu apapun dan dimanapun rakyat ada kegiatan sosial yang bersifat kemasyarakatan TNI akan selalu hadir ditengah- tengah rakyat.

BACA JUGA :  Pastikan Berjalan Aman Dan Lancar, Babinsa Koramil Ngrambe Pantau Kegiatan Yang di Laksanakan Di Wilayahnya

Dalam kesempatan tersebut Babinsa Kelurahan Pelem Serma Zaenal Fanani menyampaikan Kegiatan Karya Bakti seperti ini perlu kita laksanakan secara berkesinambungan sebagai wujud kepedulian kita terhadap lingkungan yang apabila kita jaga dan kita bina maka dampak baiknya akan dirasakan oleh banyak orang, juga kegiatan ini adalah wujud kepedulian TNI terhadap lingkungan sekitarnya, sehingga tetap terjaga lingkungan yang bersih, asri dan sehat khususnya di Kelurahan Pelem Kecamatan Ngawi Kabupaten Ngawi,”terangnya.

BACA JUGA :  Babinsa Koramil Ngrambe Bersama Forkopincam Laksanakan Kegiatan Sholat Subuh Berjamaah

Kegiatan Karya Bhakti bagi Babinsa sebagai Aparat teritorial merupakan kegiatan yang setiap saat dilakukan dengan tujuan untuk bersilaturahmi dengan warga binaannya untuk bersosialisasi, menggali informasi, mengetahui situasi dan kondisi tentang Kamtibmas diwilayah binaan.

BACA JUGA :  Babinsa Posramil 0805/19 Kasreman Laksanakan Pendampingan Pembagian Bantuan Pangan di desa binaan

Di sela Kegiatan Karya bhakti, Babinsa menghimbau kepada warga masyarakat binaanya untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan, jauhi Narkoba , hindari Minuman keras, kesehatan diri kita beserta keluarga sangat penting demi menjaga lingkungan yang nyaman, bersih dan sehat.

(Pendim 0805/Reza.A)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *