TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Berita  

Abdillah Setiyawan Sukses Jadi Kades Jalmak Pamekasan, Warga Ucapkan Selamat

Voxnesia, Pamekasan – Sebuah Kebanggan yang sangat luar biasa bagi warga desa jalmak kecamatan Pamekasan, Madura Jawa Timur, yang telah mendukung penuh calon kepala desa atas nama Abdillah Setiyawan, SE. yang hari ini mampu bersaing dan memenangkan kontestasi politik.

BACA JUGA :  Polres Ngawi Gelar Pengamanan Pengesahan Warga Tingkat I PSHT Parluh 16 Di Gedung Kartika Dwi Paksi

Abdillah Setiyawan merupakan calon nomor urut 02 dari empat calon lainnya, pihaknya unggul dengan perolehan 1.212 suara dari total suara sah 2.026 pada penggelaran pilkades Jalmak Kali ini (23/04/2022)

Kemenangan ini tentu bukan tanpa alasan, melainkan msayarakat menginginkan suasana pemimpin baru di desa jalmak dengan harapan sebuah perubahan dan keterbukaan dan pengayoman kepada masyarakat.

Sembari mengumbar rasa kegembiraan atas kemenangan jagoannya, warga mengapresiasi dan mengucapkan “Selamat atas terpilihnya saudara Abdillah Setiyawan, SE. Semoga menjadi pemimpin yang amanah, produktif dan mampu mengayomi masyarakat kecil” kata sejumlah warga yang sedang menyambut kemengan pilkades dikediaman sosok juara terpilih. (**)